Penyelenggaraan Musyawaran Pramuka (Munas XI) akan berlangsung esok hari, yakni tanggl 1 s/d 4 Desember 2023 di Banda Aceh. Pada Musyawarah Nasional (Munas) Tahun 2023 tersebut akan terbagi dalam 4 bagian, yaitu Komisi A, Komisi B, Komisi C, dan Komisi D. Komisi A melakukan Pembahasan dan penetapan konsep perubahan Anggaran Dasar/Anggaran Rumah Tangga Gerakan Pramuka. Komisi B melakukan Pembahasan dan ...
Read More »Author Archives: pramukanet
Musppanitera Nasional 2023 Berakhir, Terpilih Ketua dan Wakil Ketua secara Aklamasi
BANDA ACEH — Salah satu agenda dalam Musyawarah Pramuka Penegak dan Pramuka Pandega Putri Putra (Musppanitra) tingkat nasional tahun 2023 adalah pemilihan Ketua dan Wakil Ketua Dewan Kerja Nasional masa bakti 2023-2028. Mekanisme pemilihan Ketua dan Wakil Ketua Dewan Kerja Nasional Masa Bakti 2023-2028 dibahas pada Sidang Komisi A yang di dalamnya adalah para Ketua Dewan Kerja Daerah. Termasuk dalam ...
Read More »Presiden Jokowi dan Ibu Iriana Tinjau Raimuna Nasional 2023
Presiden Joko Widodo dan Ibu Iriana Joko Widodo meninjau langsung kegiatan Raimuna Nasional XII Gerakan Pramuka Tahun 2023 yang digelar di Bumi Perkemahan Pramuka Cibubur, Jakarta, pada Selasa, 15 Agustus 2023. Berseragam Pramuka lengkap, Presiden dan Ibu Iriana tiba di lokasi kegiatan sekitar pukul 07.26 WIB. Kedatangan Presiden Jokowi dan Ibu Iriana disambut oleh Menteri Pemuda dan Olahraga Dito Ariotedjo ...
Read More »Peringatan Hari Pramuka Tahun 2023
Setiap tahun pada tanggal 14 Agustus, Anggota Gerakan Pramuka selalu menyelenggarakan kegiatan dalam rangka Peringatan Hari Pramuka. Kegiatan tersebut diselenggarakan dengan berbagai macam acara kegiatan seperti : Upacara Bendera Renungan/ Ulang Janji Pemberian Tanda Penghargaan Perkemahan atau Persami Lomba Pramuka Sarasehan Bakti Masyarakat Tentunya masih banyak lagi kegiatan lainnya, dalam rangka menyambut Hari Kelahiran Gerakan Pramuka yang kita sebut Peringatan ...
Read More »Memahami Persyaratan Usulan Capres dan Cawapres pada Pemilu 2024
Gerakan Pramuka merupakan organisasi yang bersifat non politik, dan menghindari hal-hal yang mengkaitkan dengan politik praktis sekalipun, karena Gerakan Pramuka lebih mengedepankan kepentingan bangsa dan negara yang berdasarkan Pancasila. Jadi tidak heran, sebagai seorang anggota pramuka lebih memilih di posisi netral, berdiri di semua golongan sesuai dengan satya dan darmanya. Bukan berarti sebagai seorang anggota pramuka tidak memahami tentang proses ...
Read More »